Doa Tidur Dengan Tenang

Doa Tidur Dengan Tenang

Doa Agar Merasa Cukup

Salah satu hal yang seringkali membuat hati gusar adalah ketidakcukupan, terutama soal materi atau harta. Ya, bayang-bayang akan ketidakcukupan memang sering menghantui pikiran dan perasaan. Oleh sebab itu, amalkan doa berikut ini agar terhindar dari perasaan semacam itu.

اَللَّهُمَّ إِنِّي أَسْأَلُكَ نَفْسًا بِكَ مُطْمَئِنَّةً، تُؤْمِنُ بِلِقَائِكَ، وَتَرْضَى بِقَضَائِكَ، وَتَقْنَعُ بِعَطَائِك

Allahumma inni as-aluka nafsan bika muthma-innah, tu’minu biliqo-ika wa tardho bi qodho-ika wataqna’u bi ’atho-ika.

“Ya Allah, aku memohon kepadaMu jiwa yang merasa tenang kepadaMu, yang yakin akan bertemu denganMu, yang ridho dengan ketetapanMu, dan yang merasa cukup dengan pemberianMu.” (HR Thabrani).

Doa untuk Kesedihan yang Mendalam

لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ الْعَظِيْمُ الْحَلِيْمُ، لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ رَبُّ الْعَرْشِ الْعَظِيْمِ، لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ رَبُّ السَّماَوَاتِ، وَرَبُّ اْلأَرْضِ، وَرَبُّ الْعَرْشِ الْكَرِيْمِ

Arab latin: Laa ilaaha illallahul 'adziim al haliim laa ilaaha illallah rabbul 'arsyil 'azhiim, laa ilaaha illallah rabbus samaawati wa rabbul ardli wa rabbul arsyil kariim

Artinya: "Tidak ada Tuhan yang berhak diibadahi dengan benar selain Allah, Yang Maha Agung lagi Maha Penyantun. Tidak ada Tuhan yang berhak diibadahi dengan benar selain Allah, Rabb (Pemilik) 'Arsy yang agung. Tidak ada Tuhan yang berhak diibadahi dengan benar selain Allah, Rabb langit dan juga Rabb bumi, serta Rabb pemilik 'Arsy yang mulia."

Baik untuk Tekanan Darah

Menurut studi dari American Heart Association, mengungkapkan jika ketenangan hati dan pikiran mampu menurunkan tekanan darah diastolik sebanyak 3,2 mmHg, serta sistolik sebanyak 4,7 mmHg. Bahkan, penelitian lain berhasil menunjukkan ketenangan hati mampu meningkatkan variabilitas detak jantung.

Baca juga:   Doa Anak Sholeh & Sholehah Penuh Makna Wajib Dipanjatkan

Melaksanakan Shalat Tahajud

Ketenangan di dalam hati tentu saja bisa didapatkan usai melakukan amalan-amalan saleh. Dalam kondisi yang tenang, sunyi, dan hening, melaksanakan shalat tahajud dapat membuat seseorang menjadi lebih khusyuk untuk lebih mendekatkan diri kepada Allah SWT.

Doa Agar Terhindar dari Kecemasan

Perlu untuk diketahui, jika ada juga bacaan sholawat penenang hati yang dapat diamalkan sehari-hari. Jadi jika ingin hati terhindar dari rasa cemas yang berlebih, silahkan lafalkan bacaan doa penenang hati seperti yang ada di bawah ini.

اَللَّهُمَّ اِنِّى اَعُوْذُ بِكَ مِنَ الْهَمِّ وَالْحَزَنِ وَاَعُوذُ بِكَ مِنَ الْعَجْزِ وَالْكَسَلِ وَاَعُوذُ بِكَ مِنَ الْجُبْنِ وَالْبُخْلِ وَاَعُوذُ بِكَ مِنْ غَلَبَةِ الدَّيْنِ وَقَهْرِ الرِّ جَالِ

Allahumma inni a’udzubika minal hammi wal huzni, wal ajzi, wal kasali, wal bukhli, wal jubni, wal dholaid daini, wa gholabatir rijali.

“Ya Tuhanku, aku berlindung pada-Mu dari rasa sedih serta duka cita ataupun kecemasan, dari rasa lemah serta kemalasan, dari kebakhilan serta sifat pengecut, dan beban hutang serta tekanan orang-orang (jahat).”

Mencegah Berbagai Penyakit

Hikmah lain yang akan didapatkan dari hati yang tenang, yakni dapat mencegah tubuh terkena berbagai macam penyakit yang berbahaya. Beberapa manfaat yang akan dirasakan oleh tubuh secara fisik akan adanya hati yang tenang seperti:

Jika selalu memanjatkan doa agar hati tenang serta melakukan amalan-amalan yang mampu menenangkan hati, maka semua manfaat positif akan bisa dirasakan. Untuk itu, jangan pernah lupa untuk melakukannya secara rutin agar diri tetap tenang, sehat, dan terhindar dari penyakit.

Adab Setelah Bangun Tidur

Adapun adab setelah bangun tidur sebagai berikut:

1. Bangun pagi sebelum matahari terbit.2. Berdoa dan berdzikir.3. Membersihkan diri kemudian berwudhu dan sholat.4. Tidak membiasakan diri tidur kembali setelah matahari terbit atau menunda mengerjakan sholat.5. Berkumur dan menggosok gigi setelah bangun tidur.6. Membuka pintu dan jendela yang tertutup di kamar tidur setelah bangun tidur.7. Merapihkan tempat tidur.

Demikian doa sebelum tidur dan sesudah bangun tidur beserta adabnya. Semoga bermanfaat!

Jakarta, CNBC Indonesia - Doa ketenangan hati dan pikiran sangat penting untuk dipanjatkan oleh kaum Muslim saat mereka merasa gelisah. Dalam hidup, ada kalanya kita menghadapi berbagai masalah yang membuat hati gundah.

Ketika menghadapi situasi seperti ini, seorang Muslim dianjurkan untuk membaca doa ketenangan hati dan pikiran. Allah SWT memerintahkan kita untuk berdoa kepada-Nya, sebagaimana disebutkan dalam Surah Gafir ayat 60:

وَقَالَ رَبُّكُمُ ادْعُوْنِيْٓ اَسْتَجِبْ لَكُمْ ۗاِنَّ الَّذِيْنَ يَسْتَكْبِرُوْنَ عَنْ عِبَادَتِيْ سَيَدْخُلُوْنَ جَهَنَّمَ دَاخِرِيْنَ ࣖࣖࣖ ٦

Artinya: "Tuhanmu berfirman, 'Berdoalah kepada-Ku, niscaya akan Aku perkenankan bagimu (apa yang kamu harapkan). Sesungguhnya orang-orang yang menyombongkan diri tidak mau beribadah kepada-Ku akan masuk (neraka) Jahanam dalam keadaan hina dina'."

Menurut buku Ampuhnya Fadhilah Dzikir & Doa Setelah Shalat Fardhu & Sunnah karya H.M. Amrin Ra'uf, doa dapat menjadi penenang hati saat kita merasa cemas. Selain memberikan ketenangan, doa juga membawa dampak positif bagi kondisi psikis seseorang.

Berikut adalah beberapa doa untuk ketenangan hati dan pikiran yang bisa diamalkan oleh kaum Muslimin, seperti dikutip dari buku Doa Zikir Mohon Perlindungan & Ketenangan Hati karya Darul Insan.

Membaca Kitab Suci Al-Qur’an

Sebagai Umat Muslim tentunya harus percaya jika Al-Qur’an menjadi salah satu obat yang mujarab untuk mengatasi berbagai masalah penyakit hati. Dengan membaca Al-Qur’an, maka pikiran akan menjadi semakin tenang, jerih, dan batin pun terasa tenteram.

Berbaring ke Arah Kanan

Berbaring ke arah kanan merupakan salah satu amalan sunnah sebelum tidur yang diajarkan oleh Rasulullah SAW.

Amalan ini mengandung banyak manfaat bagi siapa pun yang menjalankannya, baik dalam segi kesehatan maupun spiritual.

Dalam segi kesehatan, tidur dengan posisi miring ke arah kanan bisa membantu meningkatkan kualitas tidur, mengurangi risiko gangguan tidur, serta memperlancar proses pencernaan.

Secara spiritual, amalan ini merupakan bentuk mengikuti anjuran dari Rasulullah SAW, yang merupakan panutan terbaik bagi umat Muslim.

Oleh karena itu, sangat dianjurkan untuk tidur dengan berbaring ke sisi kanan sesuai ajaran Rasulullah SAW.

Berdzikir merupakan amalan yang sangat baik dilakukan menjelang tidur, karena memiliki banyak keutamaan bagi siapapun yang menjalankannya.

Dengan berdzikir sebelum tidur, maka seseorang akan lebih tenang jiwanya, dan tidur dalam keadaan mengingat Allah.

Berwudhu Seperti Akan Shalat

Berwudhu sebelum tidur adalah salah satu amalan yang diajarkan oleh Rasulullah SAW dan didukung oleh hadits Bukhari dan Muslim.

Hal ini dilakukan agar tubuh dalam keadaan suci dan bersih dari hadas meskipun dalam kondisi tidur.

Seperti yang diketahui, kematian bisa datang kapan pun termasuk saat sedang tidur.

Jadi, jika seseorang ditakdirkan meninggal pada saat tidur malam itu, maka Ia meninggal dalam keadaan suci dan bersih (dari dosa).

Setelah berwudhu, amalan sebelum tidur yang dianjurkan Rasulullah SAW selanjutnya, yaitu mengibaskan kasurnya menggunakan kain sebanyak tiga kali. Sambil mengibaskan kasur, Rasulullah juga membaca lafadz basmalah.

Selain menggunakan sarung atau kain, mengibaskan kasur bisa juga dilakukan menggunakan sapu lidi untuk membersihkan kasur dari segala kotoran atau benda lainnya yang tidak diketahui.